DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Pemuda memiliki peran penting dalam membantu pemerintah di berbagai aspek pembangunan. Sebagai agen perubahan, pemuda memiliki potensi untuk menginisiasi dan menggerakkan perubahan positif dalam masyarakat.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Agusni AH, menerima audiensi dari Institut Hijau Indonesia (IHI) di kantor KIP Aceh, Sabtu, 19 Oktober 2024. Pertemuan ini mengangkat tema "Kaum Muda Indonesia Menyalakan Alarm Perubahan Masa Depan", dengan fokus utama pada peran pemuda dalam isu lingkungan hidup.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK diwakili Wakapolres, Kompol Dedy Darwinsyah, SE, MM mengisi acara Dialog Kebangsaan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Lhokseumawe di Aula Setdako Lhokseumawe, Minggu (11/9/2022).